Aisatsu - ARIFUBLOG

ARIFUBLOG

Meningkatkan Intelektual Anda

About

test banner

Materi

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Jumat, 15 Maret 2019

Aisatsu

Hasil gambar untuk aisatsu materi bahasa jepang





◘ Jika kita bertemu seseorang di pagi hari, maka sapalah dengan kata Ohayou Gozaimasu atau hanya dengan Ohayou.
Artinya selamat pagi.
◘ Jika bertemunya pada siang hari dari jam 11.00 sampe 18.00 katakanlah       Konnichiwa artinya selamat siang
◘ Jika berjumpa pada malam hari katakanlah Konbanwa aritinya selamat malam
◘ Jika mau tidur katakanlah Oyasuminasai artinya selamat tidur
◘ Jika kita bertemu dengan seseorang yang sudah lama maka katakanlah Ohisashiuridesuneartinya lama tidak bertemu. Kalo di bahasa Inggris sih Long time no see 
◘ Kalo mau berpisa tapi bakalan lama gak ketemu pake Sayounara pasti udh tahu artinyaSampai Jumpa.
◘ Mata ashita artinya sampai jumpa besok
◘ Mata Raishuu artinya sampai jumpa minggu depan
◘ Atau kalo sekedar dah kita bisa pake Bye Bye atau Jaa ne / Jaa mata
◘ Kalo kita hendak makan (emm di anime => selamat makan/ mari makan) itu katakan Itadakimasu
◘ 
Kalo sesudah makan bisa katakan Gochisousamadeshita

◘ Kalo kita mau berangkat dan hendak kembali lagi ke tempat ( contohnya pergi ke sekolah,kerja atau main) bisa katakan Ittekimasu artinya aku pergi…
◘  Kalo anda pulang wajib katakan Tadaima,, Nobita bilang sih Aku pulang . Terus yang di rumah jawab Okaerinasai

◘ Kalo misalnya kita ada kerja kelompok, baru di tempat kerja atau baru ikut ekskul di akhir perkenalkan katakan Yoroshiku Onegai Shimasu artinya mohon kerjasamanya
◘ Kalo kita terlambat katakan Okurete sumimasen yang artinya maaf saya terlambat
◘  Nah selalu ungkapkan rasa terima kasih karena orang jepang sangat suka itu . UcapkanKyou wa doumo arigatou gozaimasu artinya terima kasih banyak untuk hari ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Top Ad

Responsive Ads Here